KETENTUAN BANTUAN SUBSIDI UPAH (BSU) TAHUN 2025

TANGGAL NEWSLETTER: 13 Juni 2025 RUJUKAN: • Permenaker No.5 Tahun 2025 tentang Perubahan atas Permenaker No.10 Tahun 2022 • Panduan Pengguna SIPP BSU 2025 • Website Resmi : https://bsu.kemenaker.go.id, https://bpjsketenagakerjaan.go.id RINGKASAN ISI:  Jumlah bantuan: Rp300.000,- per bulan selama dua (2) bulan (dibayarkan sekaligus). Syarat Penerima: a. WNI. b. Peserta aktif BPJS Ketenagakerjaan s.d. April 2025. c. Gaji maksimal Rp3.500.000,- atau sesuai UMP/UMK. d. Tidak sedang menerima Program Keluarga Harapan (PKH).

Read More »

REFORMASI JAMINAN KEHILANGAN PEKERJAAN (JKP)

TANGGAL NEWSLETTER: 8 Mei 2025 RUJUKAN: – PP No. 6 Tahun 2025 – PP No. 37 Tahun 2021 – UU No. 40 Tahun 2004 tentang SJSN – UU No. 6 Tahun 2023 tentang Cipta Kerja – Permenaker No. 7 & 15 Tahun 2021 – Permenkeu No. 148 Tahun 2021 RINGKASAN ISI:  Perluasan Cakupan Peserta Pekerja yang terdaftar di Jaminan Kesehatan Nasional (JKN) Mandiri dan Penerima Bantuan Indonesia (PBI) Jaminan Kesehatan

Read More »

HIMBAUAN PEMBAYARAN BPJS KETENAGAKERJAAN BULAN DESEMBER 2020

TANGGAL NEWSLETTER: 10 Desember 2020   IMPLIKASI PERUBAHAN: Pembayaran Iuran BPJS Ketenagakerjaan Bulan Desember 2020 diharapkan dapat dilakukan paling lambat Tanggal 20 Desember 2020 dari yang sebelumnya paling lambat Tanggal 15 di bulan berikutnya.   SUMBER INFORMASI: Surat Edaran Nomor B/16047/112020.   RUJUKAN:  Surat Edaran Nomor B/16047/112020.   RINGKASAN ISI: Berdasarkan Surat Edaran Nomor B/35447/112019 mengenai Kepatuhan Pelaksanaan Peraturan Perundangan dan Tertib Administrasi Kepesertaan Program BPJS Ketenagakerjaan serta Pembayaran Iuran

Read More »

PENYESUAIAN IURAN PROGRAM JAMINAN SOSIAL KETENAGAKERJAAN SELAMA BENCANA NON ALAM PENYEBARAN CORONA VIRUS DISEASE 2019 (COVID-19)

TANGGAL NEWSLETTER: 8 September 2020   IMPLIKASI PERUBAHAN: Perpanjangan batas waktu pembayaran Iuran Program Jaminan Sosial Ketenagakerjaan yang sebelumnya paling lambat Tanggal 15 bulan berikutnya menjadi paling lambat Tanggal 30 bulan berikutnya dari bulan iuran yang bersangkutan. Keringanan 99% Iuran Jaminan Kecelakaan Kerja (JKK) dan Iuran Jaminan Kematian (JKM) dari total yang harus dibayarkan. Penundaan Pembayaran Sebagian Iuran Jaminan Pensiun (JP). Dalam hal Pemberi Kerja, Peserta Penerima Upah, dan Peserta

Read More »

HIMBAUAN PEMBAYARAN BPJS KETENAGAKERJAAN BULAN DESEMBER 2019

TANGGAL NEWSLETTER: 29 November 2019 SUMBER INFORMASI: Surat Edaran Nomor B/35447/112019 RUJUKAN:  Surat Edaran Nomor B/35447/112019 RINGKASAN ISI: Berdasarkan Surat Edaran Nomor B/35447/112019 mengenai Kepatuhan Pelaksanaan Peraturan Perundangan dan Tertib Administrasi Kepesertaan Program BPJS Ketenagakerjaan serta Pembayaran Iuran Bulan Desember 2019 dibayarkan pada Bulan Desember 2019. BPJS Ketenagakerjaan menyampaikan bahwa dalam upaya meningkatkan Pelayanan kepada Peserta maka disampaikan beberapa hal sebagai berikut: Seluruh Tenaga Kerja sudah harus terdaftar dan upah

Read More »

TENTANG JAMINAN KESEHATAN

TANGGAL NEWSLETTER: 30 Oktober 2019 SUMBER INFORMASI: Peraturan Presiden No.75 Tahun 2019 Perubahan Atas Peraturan Presiden Nomor 82 Tahun 2018 RUJUKAN:  Peraturan Presiden No.75 Tahun 2019 Perubahan Atas Peraturan Presiden Nomor 82 Tahun 2018 RINGKASAN ISI: 1. Peserta PPU (Pekerja Penerima Upah) 1.1 Perubahan Batas paling tinggi atas Upah per Bulan bagi Peserta PPU (Pekerja Penerima Upah) yang sebelumnya Rp8.000.000,- (delapan juta rupiah) menjadi Rp12.000.000,- (dua belas juta rupiah). 1.2

Read More »

HIMBAUAN PEMBAYARAN IURAN BPJS KETENAGAKERJAAN BULAN NOVEMBER DAN DESEMBER 2018

Berdasarkan Surat Edaran Nomor B/28595/112018 perihal Pembayaran Iuran Bulan November dan Desember serta Perhitungan Rincian Saldo Jaminan Hari Tua (RSJHT) Tahun 2018, menyampaikan bahwa dalam upaya meningkatkan pelayanan kepada peserta dan penyelesaian perhitungan saldo Jaminan Hari Tua di Bulan Desember 2018 maka disampaikan beberapa hal sebagai berikut: BPJS Ketenagakerjaan mengharapkan khusus untuk Pembayaran Iuran: Pembayaran Iuran Bulan November 2018 masuk ke rekening BPJS Ketenagakerjaan paling lambat pada Tanggal 30 November

Read More »

PEMBERITAHUAN MEKANISME BARU KARTU PESERTA BPJS KETENAGAKERJAAN DAN ANTRIAN ONLINE

Sehubungan dengan telah dikeluarkannya Peraturan BPJS Ketenagakerjaan (PERBPJSTK) Nomor 1 Tahun 2018 Tanggal 5 April 2018 Tentang Bentuk Kartu Peserta, Sertifikat Kepesertaan, Formulir Program Jaminan Kecelakaan Kerja, Program Jaminan Kematian, Program Jaminan Hari Tua dan Program Jaminan Pensiun. Kepesertaan BPJS Ketenagakerjaan serta Peraturan Direksi (PERDIR) Nomor PERDIR/6/052018 tentang Kartu dan Sertifikat Kepesertaan BPJS Ketenagakerjaan menyampaikan beberapa hal terkait Pencetakan Kartu Peserta BPJS Ketenagakerjaan bagi Tenaga Kerja yang dapat dicetak secara

Read More »

HIMBAUAN PEMBAYARAN IURAN BPJS KETENAGAKERJAAN BULAN NOVEMBER DAN DESEMBER 2017

Berdasarkan Surat Edaran Nomor B/13496/102017 perihal Pembayaran Iuran Bulan November dan Desember serta Perhitungan Rincian Saldo Jaminan Hari Tua (RSJHT) Tahun 2017, menyampaikan bahwa dalam upaya meningkatkan pelayanan kepada peserta dan penyelesaian perhitungan saldo Jaminan Hari Tua di Bulan Desember 2017 maka disampaikan beberapa hal sebagai berikut: Untuk tertib administrasi kepesertaan, pelaporan Data Upah dan Mutasi Tenaga Kerja (Formulir 1a, 1b dan 2a) yang telah diisi secara lengkap untuk Tahun

Read More »

PEMBERITAHUAN KENAIKAN BATASAN UPAH PERHITUNGAN JAMINAN PENSIUN

Menindaklanjuti Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 45 Tahun 2015 tentang penyelenggaraan program Jaminan Pensiun (JP), khususnya yang berkaitan dengan besaran upah tertinggi untuk pelaporan upah tenaga kerja kepada BPJS Ketenagakerjaan dan besaran kenaikan manfaat pensiun serta Surat Direktur Perluasan Kepesertaan dan HAL Nomor B/1740/022017 Tanggal 9 Februari 2017 Perihal Sosialisasi Ketentuan Batas Upah Jaminan Pensiun Tahun 2017, maka disampaikan hal-hal sebagai berikut: Berdasarkan Peraturan Pemerintah Nomor 45 Tahun 2015 tentang penyelenggaraan

Read More »

PEMBAYARAN IURAN NOVEMBER & DESEMBER SERTA PERHITUNGAN RINCIAN SALDO JAMINAN HARI TUA (RSJHT) Tahun 2016

Berdasarkan Surat Edaran Nomor B/3235/112016 perihal Pembayaran Iuran November dan Desember 2016 serta Perhitungan Rincian Saldo Jaminan Hari Tua (RSJHT) Tahun 2016. Dalam upaya peningkatan pelayanan kepada peserta dan penyelesaian perhitungan Saldo Jaminan Hari Tua di Bulan Desember 2016 maka disampaikan beberapa hal sebagai berikut: Untuk tertib administrasi kepesertaan, pelaporan Data Upah dan Mutasi Tenaga Kerja (Formulir 1a, 1b, dan 2a) yang telah diisi secara lengkap untuk Tahun 2016 diharapkan

Read More »

PERATURAN PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA NOMOR 19 TAHUN 2016 TENTANG PERUBAHAN KEDUA ATAS PERATURAN PRESIDEN NOMOR 12 TAHUN 2013 TENTANG JAMINAN KESEHATAN

Sehubungan telah dikeluarkannya Peraturan Presiden No 19 Tahun 2016 tentang Perubahan Kedua Atas Peraturan Presiden Nomor 12 Tahun 2013 Tentang Jaminan Kesehatan yang mulai berlaku 1 Maret 2016, BPJS Kesehatan sebagai lembaga badan hukum publik yang bertanggung jawab langsung kepada Presiden (pasal 7 Undang-Undang Nomor 24 Tahun 2011 tentang Badan Penyelenggara Jaminan Sosial) dengan ini menyampaikan sebagai berikut : Batas paling tinggi Gaji atau Upah per bulan yang digunakan sebagai

Read More »

PEMBAYARAN PERUSAHAAN PESERTA BPJS KETENAGAKERJAAN BULAN DESEMBER 2015

Berdasarkan Surat Edaran Nomor B/658/112015 perihal Pembayaran Iuran Bulan Desember dan Perhitungan Rincian Saldo Jaminan Hari Tua (RSJHT) Tahun 2015, menyampaikan bahwa dalam upaya meningkatkan pelayanan kepada peserta dan penyelesaian perhitungan saldo Jaminan Hari Tua di Bulan Desember 2015 maka disampaikan beberapa hal sebagai berikut: Untuk tertib administrasi kepesertaan, pelaporan Data Upah dan Mutasi Tenaga Kerja ( Formulir1a, 1b, dan 2,1) yang telah diisi secara lengkap untuk tahun 2015 diharapkan

Read More »

TATA CARA PELAPORAN KARYAWAN MUTASI BPJS KESEHATAN

Dalam rangka meningkatkan pelayanan kepesertaan Badan Usaha bahwa pelayanan mutasi kepesertaan Pekerja Penerima Upah (PPU) dan pemuktahiran data kepesertaan Pekerja Penerima Upah (PPU) yang selama ini dilakukan secara manual ke Kantor Cabang BPJS Kesehatan, terhitung mulai tanggal 1 Agustus 2015 dapat dilakukan melalui Email dengan syarat sebagai berikut: Membuat Surat Permohonan Mutasi yang di cetak menggunakan kop surat perusahaan dan ditandatangi serta diberi cap perusahaan. Mengisi Jenis Mutasi yang akan

Read More »

MEKANISME PROGRAM E-ID BPJS KESEHATAN

Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS) Kesehatan sebagai badan yang ditunjuk pemerintah dalam mengemban tugas Jaminan Kesehatan Nasional (JKN), hingga saat ini masih mengalami sejumlah kendala dalam memberikan pelayanan kesehatan kepada masyarakat. Satu di antaranya keterlambatan dalam penerbitan kartu kepesertaan BPJS Kesehatan. Untuk menghindari terhambatnya pelayanan kepada peserta peserta BPJS Kesehatan di fasilitas kesehatan yang sudah bekerjasama dengan BPJS Kesehatan, maka BPJS Kesehatan menerbitkan elektronik identitas (e-ID). Kartu ini sudah berlaku

Read More »

PERATURAN MENTERI TENAGA KERJA NO. 20-2012 TENTANG PENDAFTARAN JAMSOSTEK MENGALAMI PERUBAHAN ATURAN

Pekerja Bisa Daftar Jamsostek Sendiri – Peraturan No.20-2012 Menaker Purwokerto, Rabu 2 Januari 2013, Suaramerdeka.com – Puji Purwanto/CN33/JBSM Pekerja yang belum diikutsertakan pada program Jamsostek oleh perusahaannya, kini bisa mendaftarkan sendiri sebagai peserta Jamsostek tanpa menunggu perusahaan. Ketentuan itu telah diatur pada Peraturan Menakertrans Nomor 20 tahun 2012 tentang Petunjuk Teknis Pendaftaran Kepesertaan, Pembayaran Iuran, Pembayaran Santunan dan Pelayanan Jaminan Sosial Tenaga Kerja. Dalam Permen itu disebutkan bahwa pekerja dapat

Read More »